Pesawat ke Bali Putar Balik Gara
Penumpang pada penerbangan Jetstar ke Bali baru-baru ini terpaksa putar balik atau dialihkan gara-gara toilet pesawattersebut berhenti berfungsi.
Penerbangan JQ125 dari Adelaide, Australia ke Denpasar, Bali, lepas landas pada pukul 7 pagi waktu lokal hari Senin (7/10), tetapi tidak pernah meninggalkan Australia Selatan karena harus kembali.
"Alasan kembali ke baseadalah karena toilet di pesawat berhenti menyiram," bunyi pernyataan Jetstar kepada Stuff Travel.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Penerbangan mendarat kembali sekitar pukul 9.40 pagi waktu lokal, tetapi penumpang tidak perlu menunggu lama sebelum berangkat kembali dengan penerbangan pengganti pukul 11 pagi waktu lokal.
Teknisi pesawat tersebut berhasil membuat toilet berfungsi. Yang aneh, rusaknya toilet itu terjadi pada pesawat yang masih berusia satu tahun. Setidaknya pengalihan penerbangan yang disebabkan toilet ini tidak seburuk dengan beberapa contoh terbaru lainnya.
Masalah toilet pesawat juga terjadi dalam penerbangan dari Frankfurt, Jerman ke San Francisco, Amerika Serikat, air toilet membanjiri kabin, sehingga membuat pesawat putar balik. Tak bisa dibayangkan bagaimana penumpang yang berada di dekat toilet.
Salah satu toilet dalam pesawat itu banjir dan meluap hanya satu jam setelah lepas landas dan limbah itu bocor ke kabin. Menurut Aviation Herald, salah seorang penumpang menggambarkannya sebagai "sup".
Kejadian ini mungkin mengingatkan penerbangan Penerbangan Delta Air Lines 194 pada 2023, yang sedang menempuh perjalanan dua jam dari delapan jam perjalanan dari Atlanta, AS ke Barcelona, Spanyol, ketika pilot harus memberi tahu kontrol lalu lintas udara bahwa mereka harus berbalik setelah seorang penumpang "mengalami diare sepanjang perjalanan pesawat".
(wiw)(责任编辑:时尚)
- ·2024Fall英国音乐录取最新offer再来一波~
- ·Imbas Pembangunan JPO, Halte Velbak Transjakarta Ditutup Sementara
- ·5 Ikan yang Mengandung Vitamin D, Bagus untuk Tulang dan Gigi
- ·FOTO: Ekspresi Para Bintang Olimpiade Lewat Nail Art
- ·Setelah Nama Jalan, Kini Anies Baswedan Ubah Nama Rumah Sakit, PSI Gatel: Ahli Menata...
- ·PNM Salurkan 10 Ton Pakaian Favorit Karyawan dan 60 Kg Jins Lewat Aksi Decluttering
- ·5 Ikan yang Mengandung Vitamin D, Bagus untuk Tulang dan Gigi
- ·Medco Kembangkan Portofolio Energi Terintegrasi, Fokus pada Gas dan Energi Bersih
- ·Cerita Miris Keluarga Korban TPPO Jual Ginjal
- ·Titik Balik Bripka Ricky Rizal Melawan Skenario Ferdy Sambo, Keluarga Menangis Memintanya Jujur
- ·Tiba di Acara Apel Siaga Perubahan, AHY Berharap Koalisi Perubahan Semakin Solid
- ·Amerika Serikat Turun Gunung Kejar Hacker Coinbase
- ·Deputi Dumas KPK Senin Depan Diperiksa Ditkrimsus PMJ
- ·Skrining Dexa Medica Ungkap 73% Peserta Berisiko Sakit Kronis
- ·哥伦比亚大学艺术学院专业有哪些?
- ·Kasus Guru Aniaya Murid di SMKN 1 Jakarta Berujung Damai, Korban Cabut Laporan
- ·Geger, Warga Tebing Tinggi Temukan Mayat Siswi SMA di Ladang, Diduga Korban Pembunuhan
- ·Wapres Ma'ruf: Rekonstruksi Kasus Brigadir J Sesuai Keinginan Presiden, Jangan Ada Ditutup
- ·美国最前卫的纯艺术学院——加州艺术学院CalArts!
- ·Jokowi Sudah Kasih Restu ke Mahfud