Jadi Warisan Budaya Dunia, Kebaya Tak Cuma Milik Indonesia
Kebayaresmi menjadi salah satu Warisan Budaya Takbenda UNESCO. Namun, Indonesia tak menjadi satu-satunya negara pengusul kebaya.
Dengan demikian, kebaya bukan hanya milik Indonesia. Sejumlah negara di Asia juga punya hak atas kepemilikan kebaya sebagai warisan budayanya.
Menukil laman resmi UNESCO, kebaya diajukan Indonesia dengan sejumlah negara Asia lainnya seperti Brunei Darussalam, Singapura, Malaysia, dan Thailand.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Banyak teori mengenai asal-usul kebaya. Mengutip laman SeAsia, beberapa bahkan percaya bahwa kebaya berasal dari wilayah China.
Faktanya, kebaya memang tak hanya jadi representatif satu negara. Hampir semua orang setuju bahwa kebaya adalah salah satu busana tradisional yang dikenal di seluruh wilayah Asia Tenggara, bahkan Asia.
Perjalanan kebaya memang melampaui batas geografis dan waktu. Kebaya diperkirakan muncul pertama kali pada abad ke-15 di era Kekaisaran Majapahit, yang berpusat di Jawa Timur. Pakaian ini berkembang seiring pengaruh budaya asing dan dinamika sosial di Nusantara, menjadikannya simbol adaptasi budaya yang kaya.
Asal usul kebaya
![]() |
Kata 'kebaya' diyakini berasal dari bahasa Arab 'qaba', yang berarti 'pakaian'. Diksi ini kemudian diadaptasi melalui bahasa Portugis sebagai 'cabaya'.
Pada awal kemunculannya, kebaya dikenakan oleh kaum aristokrat dan bangsawan, sebelum akhirnya menyebar ke kalangan rakyat jelata pada abad ke-17.
Pengaruh budaya China dan Islam turut membentuk desain kebaya, terutama dalam hal bahan dan teknik pemakaiannya.
Kebaya kemudian diadopsi oleh kerajaan-kerajaan di sekitar Indonesia, seperti di Aceh, Riau, dan Johor. Hubungan dagang dengan negara-negara Asia Tenggara seperti Malaysia, Filipina, dan Thailand semakin mempercepat penyebaran kebaya.
Kebaya juga dikaitkan dengan pakaian wanita Dinasti Ming yang berciri lengan panjang dan terbuka. Hal ini memperkuat pengaruh China dalam perkembangan kebaya.
Lihat Juga :![]() |
Pada masa penjajahan Belanda, kebaya mengalami transformasi menjadi pakaian formal untuk wanita Eropa di Indonesia. Desain kebaya diperindah dengan penggunaan kain sutra, bordir halus, dan warna-warna yang lebih kaya. Perubahan ini menjadikan kebaya sebagai simbol status sosial dan gaya hidup yang elegan.
Di komunitas Peranakan Tionghoa di Melaka, Penang, Singapura, dan Indonesia, kebaya berkembang menjadi kebaya encim. Blus kebaya ini sering dihiasi dengan bordir halus bertema flora dan fauna, serta dipadukan dengan sarung batik bercorak cerah.
Kebaya ini melambangkan perpaduan budaya Melayu, China, dan Eropa, terutama dalam penggunaan aksesori seperti kasut manek, cucuk sanggul, dan sabuk perak.
(tst/asr)(责任编辑:探索)
Cak Imin Masih Yakin Pilpres 2024 Berlangsung 2 Putaran, Ini Alasannya
VIDEO: Festival Seni Kuliner Aljazair Diikuti 180 Koki dari 14 Negara
Deretan Tanaman Hias Pembawa Rezeki, Diyakini Salurkan Energi Positif
VIDEO: Festival Seni Kuliner Aljazair Diikuti 180 Koki dari 14 Negara
FOTO: Cincin Olimpiade Hiasi Menara Eiffel Paris
- The Portals Dublin
- Eks Wamenkumham Kembali Ajukan Gugatan Praperadilan ke Pengadilan Negeri Jakarta Selatan
- 10 Bandara Terbersih di Dunia 2025, Tak Ada dari Indonesia
- Catat, 7 Minuman Pagi Hari Ini Ampuh buat Bakar Lemak Perut
- Apakah Minum Air Kelapa Bisa Mengeluarkan Racun dalam Tubuh?
- KPK Koordinasi BPK dan BPKP Soal PT Newmont Nusa Tenggara, TGB Tersangka?
- Studi Temukan Puasa 10 Jam Setiap Hari Turunkan BB dan Perbaiki Mood
- Ternyata Ini Alasan Sering Merasa Cemas di Malam Hari
-
FOTO: Kemayoran Bersiap Sambut Jakarta Fair 2024
Jakarta, CNN Indonesia-- Warga DKI Jakarta bersiap menyambut gelaran Pekan Raya J ...[详细]
-
Promo PLN Awal Tahun 2024, Tambah Daya hingga 5.500 VA Cuma Bayar Segini!
JAKARTA, DISWAY.ID -Menjelang tahun baru 2024, PLN menyediakan promo bagi para pelanggan yang ingin ...[详细]
-
4 Kebiasaan Sebelum Jam 9 yang Mendukung Turunnya Berat Badan
Daftar Isi 1. Tidur yang cukup ...[详细]
-
Pernyataan Taman Safari soal Pengakuan Pemain Sirkus OCI yang Disiksa
Jakarta, CNN Indonesia-- Pengakuan mantan para pemain sirkusOriental Circus Indonesia (OCI) dalam au ...[详细]
-
Rencana Pemeriksaan Kembali Aiman Dibeberkan Dirkrimsus Polda Metro Jaya
JAKARTA, DISWAY.ID- Kabar terkait bakal diperiksa kembalinya Aiman Witjaksono diungkap penyidik Dire ...[详细]
-
Tim Hukum AMIN Sesalkan Penahanan Indra Charismiadji: Kasus Lama dan Tidak Bernilai Fantastis
JAKARTA, DISWAY.ID- Ketua Tim Hukum Timnas Pemenangan AMIN, Ari Yusuf Amir menyesalkan adanya penaha ...[详细]
-
Ternyata Ini Alasan Sering Merasa Cemas di Malam Hari
Daftar Isi Lantas, bagaimana mengatasinya? ...[详细]
-
Makna Jumat Agung: Mengenang Pengorbanan Yesus Kristus untuk Umatnya
Jakarta, CNN Indonesia-- Tanggal 18 April 2025 ditetapkan sebagai hari libur nasionaldi Indonesia. B ...[详细]
-
Anies Baswedan Ngaku Tidur Nyenyak Jelang Nyoblos: Perasaan Penuh Semangat!
JAKARTA, DISWAY.ID -Capres nomor urut 01, Anies Baswedan mengaku tidur nyenyak sebelum pencoblosan p ...[详细]
-
Boy Thohir Pastikan Pengusaha China akan Ikut Biayai Proyek Makan Gratis Prabowo
Warta Ekonomi, Jakarta - Pemerintah Tiongkok menyatakan dukungan terhadap program Makan Bergizi Grat ...[详细]
Buru Merchandise Terbatas BTS, ARMY Rela PP Bandung
Bahaya Baju Thrifting, Waspadai Risiko Kesehatan dari Fashion Murah
- 7 Air Rebusan Penurun Berat Badan, Diet Tak Perlu Mahal
- Tren Ice Bucket Challenge Viral Lagi, Kali Ini Buat Kesehatan Mental
- KRL Tujuan Tanah Abang Berhenti di Stasiun Manggarai
- Minum 7 Jenis Teh Ini Saat Terkena Demam dan Batuk
- VIDEO: 500 Ribu Kembang di Festival Bunga Tahunan India
- Jangan Salah Pilih, Ini 6 Rekomendasi Saus Salad Sehat di Supermarket
- Bahaya Baju Thrifting, Waspadai Risiko Kesehatan dari Fashion Murah